Perubahan cuaca merupakan salah satu faktor utama yang dimana bisa mempengaruhi kesehatan tubuh anda contohnya ketika musim hujan maka banyak sekali gangguan kesehatan yang akan sangat mudah menyerang tubuh anda yaitu salah satu gangguan yang sering sekali dialami oleh banyak orang adalah hidung tersumbat maka dari itu Anda harus mencari tahu penyebab dari kondisi hidung yang tersumbat dan beberapa cara agar dapat mengatasinya
Kondisi hidung yang tersumbat biasanya dapat disebabkan oleh beberapa faktor yang nantinya dapat memicu iritasi ataupun peradangan yang ada di bagian jaringan di dalam hidung kondisi seperti sinusitis ataupun alergi merupakan salah satu penyebab utama yang bisa menyebabkan hidung tersumbat lalu di bawah ini ada beberapa penyebab umum yang biasa dapat memberikan kondisi hidung tersumbat
Alergi
Dikutip dari beberapa sumber terpercaya yang mengatakan bahwa terdapat beberapa kondisi kesehatan yang akan sering kambuh ketika cuaca sudah dah menunjukkan ke musim hujan yaitu salah satunya adalah alergi gimana reaksi alergi yang pada umumnya disebabkan oleh hujan yaitu alergi rhinitis atau yang biasa disebut alergi terhadap serbuk sari ataupun jamur pada umumnya hujan nantinya akan dapat mengurangi jumlah serbuk sari yang melayang di udara Tetapi setelah beberapa hari hujan turun tanaman akan mulai tumbuh lebih subur dan dapat memproses serbuk sari lebih banyak lagi
Sinusitis
Apabila diri anda yang sedang mengalami kondisi hidung tersumbat dan juga batuk yang sudah lebih dari 10 hari atau yang akan menjadi lebih parah setelah 10 hari Mungkin kondisi tubuh anda yang sedang anda alami yaitu adalah sinusitis sinus juga merupakan salah satu rongga kosong yang terdapat di bagian tulang pipi sekitar mata dan juga di belakang mata dan manfaat dari sinus sendiri juga bisa menjaga kehangatan dan juga kelembaban kemudian Apa hubungannya dengan musim hujan Di mana para pengidap alergi rhinitis memiliki risiko yang lebih tinggi dapat mengalami sinusitis yang disebabkan oleh alergi di mana bisa menyebabkan kondisi pembengkakan yang terjadi di lapisan hidung maka dari itu sinusitis dapat membuat hidung Anda terasa tersumbat